Kurikulum

Hits: 1192
  KURIKULUM/AKADEMIK

Visi Bidang Akademik SMK Budhi Warman II Jakarta

Belajar cerdas, comited dan kompeten, berkarakter dalam berkarya dengan performa nyata untuk mewujudkan visi SMK Budhi Warman II Jakarta.

Misi Bidang Akademik SMK Budhi Warman II Jakarta

  1. Menciptakan lingkungan belajar yang kondusif
  2. Menciptakan proses pembelajaran yang bermakna, menarik, dan menyenangkan.
  3. Meningkatkan kualifikasi profesionalisme guru
  4. Menciptakan sistem pembelajaran student center sebagai dasar pendidikan kejuruan
  5. Meningkatkan kualitas lulusan-lulusan
  6. Tujuan Umum Bidang Akademik SMK Budhi Warman II Jakarta

Menyelenggarakan proses pembelajaran yang didukung oleh sumber daya memadai serta dikelola secara profesional sesuai visi, misi, tujuan, dan Resntra SMK Budhi Warman II.

  1. Tujuan Khusus Bidang Akademik SMK Budhi Warman II Jakarta
    1. Meningkatkan pembelajaran baca Al-Qur’an (BBQ) yang menghasilkan lulusan yang mampu membaca Al-Qur’an.
    2. kehadiran guru 99.50 %
    3. Meningkatkan kualifikasi profesional guru.
    4. Meningkatkan kegiatan MGMP baik internal/eksternal minimal untuk 4 mata pelajaran UN dan produktif sebanyak 8 kali pertemuan dalam 1 tahun pelajaran.
    5. Meningkatkan kualitas kerjasama dengan Institusi Pasangan untuk kegiatan Prakerin, magang, rekrutmen tenaga kerja.

       

  2. Estimasi/Proyeksi Nilai Siswa
    1. Meningkatkan Perolehan Nilai murni KHS/Raport siswa di atas KKM Sekolah, Mapel Normatif : 7.60, Mapel Adaptif : 7.00, Mapel Produktif : 8.00, Mapel Mulok : 8.50 yang di UAS kan.
    2. Meningkatkan Pertumbuhan DPN Nilai Rata-rata Murni Kelulusan UN sebesar 0,25, untuk :

No

Mata Pelajaran

2012/2013

2013/2014

1

Bahasa Indonesia

7.71

7.96

2

Bahasa Inggris

8.60

8.85

3

Matematika

8.00

8.25

4

Produktif (UKK)

8.46

8.71

  1. Meningkatkan Pertumbuhan Nilai TKM kelas XII sebesar 0,25

Kelas/Program

Capaian 2012/2013

Target 2013/2014

Keterangan

XII Semua Program

7.75

7.80

3 kali TKM

  1. Meningkatkan Kelulusan 100 % serta meraih Peringkat 70 negeri dan swasta se DKI Jakarta
  2. Meningkatkan Keterserapan Tamatan

No

Keterserapan Bidang

Capaian

Target

Keterangan

2012/2013

2013/2014

1

Bekerja di DU/DI

43.00 %

70.00 %

Data diperoleh melalui BK dan BKK

2

Masuk PTN/PTS

37.00 %

30.00 %

3

Masa Tunggu

20.00 %

0 %

  1. Meningkatkan pertumbuhan nilai TOEIC dari skor minimal 400 menjadi skor minimal 600, sebagai upaya menyiapkan kompetensi lulusan dalam berbahasa Inggris.
  2. Meminimalisasi remedial test kelas X dan XI hingga 25%.
  3. Meningkatkan kesadaran guru (15%) dan siswa (25%) terhadap fungsi dan arti penting perpustakaan sebagai fasilitas penunjang KBM.
  4. Meningkatkan pemberdayaan dan penggunaan media pembelajaran (LCD, Lab) hingga 75%.

Program Kerja Sekolah Bidang Kurikulum

Kegiatan Rutin

1.1.   Administrasi KBM Guru
1.2 . Kehadiran Guru
1.3.   Supervisi Guru    
1.4.   Ulangan Tengah Semester
1.5.   MGMP
1.6.   Native Speaker
1.7.   PUN/ Pendalaman Materi
1.8.   Ulangan Akhir Semester
1.9.   PRAKERIN
1.10. Uji Komp Kejuruan Kls XII
1.11. TKM (Kelas X, XI, XII)
1.12. TOEIC Kelas XII
1.13. Uji (Produktif) Kompetensi Kejuruan kelas X, XI 
1.14. Ujian Nasional
1.15. Ujian Sekolah  
1.16. Rapat Kerja Sekolah
1.17. Adm. Sas Online
1.18. Magang masing-masing program (Kelas X, XI)
1.19. Guru Tamu Produktif dari DU/DI
1.20. Lomba Keterampilan Siswa (LKS) Internal
1.21. Kunjungan Industri

Kegiatan Programatik

2.22. Pengembangan MOU dengan DU/DI

Kegiatan Insidental

3.23. Magang Siswa ke Du/Di

Rekapitulasi Kegiatan Kurikulum

  1. Kegiatan Rutin                     : 21 kegiatan
  2. Kegiatan Programatik         :   1 kegiatan
  3. Kegiatan Insidental              :   1 kegiatan

   Jumlah           : 23 kegiatan

Print